Soal dan Pembahasan Rotasi (Perputaran) dengan Matriks

 

Soal dan Pembahasan Rotasi (Perputaran) dengan Matriks

Pada kesempatan ini, ID-KU akan memposting "Soal dan Pembahasan Rotasi (Perputaran) dengan Matriks", dimana rotasi (perputaran) ini sendiri merupakan bagian dari materi transformasi geometri. 

Perputaran atau rotasi adalah transformasi yang memindahkan titik-titik dengan cara memutar titik-titik tersebut sejauh θ terhadap suatu titik pusat rotasi. 

Perputaran atau rotasi pada bidang datar ditentukan oleh:
1. Titik pusat rotasi
2. Besar sudut rotasi
3. Arah sudut rotasi

Berikut ini adalah bayangan dan matriks yang bersesuaian dengan rotasi
P(x,y) ➝ P'(x',y')











   

Itulah sedikit materi tentang apa itu rotasi (perputaran), selanjutnya kita masuk dalam contoh soal dan pembahasannnya dalam hal ini dengan menggunakan matriks.

Soal 
Titik A dirotasikan terhadap titik O(0,0) sejauh 90⁰ berlawanan dengan arah putaran jam. Tentukanlah bayangan titik A.
Pembahasan:
(xy)=(0110).(xy)
⟺ (xy)=(0110).(21)
⟺ (xy)=(12)

Dengan demikian x' = -1 dan y' = 2.
Jadi, bayangan titik A(2,1) oleh rotasi terhadap titik O(0,0) sejauh 90⁰ berlawanan arah putaran jam adalah A'(-1,2).

Soal 
Bayangan titik A oleh rotasi R(0,45⁰) adalah (-√2,√2). Tentukanlah koordinat titik A.
Pembahasan:
(xy)=(cosθsinθsinθcosθ).(xy)
Karena θ = 45⁰, maka:
(xy)=(cos45sin45sin45cos45).(xy)
⟺ (22)=(½2½2½2½2).(xy)
⟺ (22)=(½2x½2y½2x+½2y)
Dengan demikian:
½√2x - ½√2y = -√2  ...........(1)
½√2x + ½√2y = √2  ...........(2)
Dengan menyelesaikan persamaan (1) dan (2) di atas, maka diperoleh x = 0 dan y = 2.
Jadi, koordinat titik A adalah (0,2).


Soal ❸
Titik B(5,-1) dirotasikan terhadap titik P(2,3) sejauh 90⁰ searah putaran jam. Tentukanlah bayangan titik B tersebut.
Pembahasan:
(xy)=(0110).(xayb)+(ab)
⟺ (xy)=(0110).(5213)+(23)
⟺ (xy)=(0110).(34)+(23)
⟺ (xy)=(43)+(23)
⟺ (xy)=(20)
Dengan demikian, x' = -2 dan y' = 0.
Jadi, koordinat bayangan titik B(5,-1) oleh rotasi terhadap titik P(2,3) sejauh 90⁰ searah putaran jam adalah B'(-3,0).

Soal 
Jika garis x - 2y = 5 diputar sejauh 90⁰ terhadap titik (2,4) berlawanan arah putaran jam, maka tentukanlah persamaan bayangannya.
Pembahasan:
(xy)=(0110).(x2y4)+(24)
⟺ (xy)=(4yx2)+(24)
⟺ (xy)=(6yx+2)
Dengan  demikian, maka:
x' = 6 - y  => y = 6 - x'
y' = x + 2 => x = y' - 2
Dengan mensubtitusikan x = y' - 2 dan y = 6 - x' pada persamaan garis, diperoleh:
(y' - 2) - 2(6 - x') = 5
y' - 2 - 12 + 2x' = 5
2x' + y' = 5 + 2 + 12
2x' + y' = 19
Jadi, persamaan bayangan garis x - 2y = 5 oleh rotasi sejauh 90⁰ terhadap titik (2,4) berlawanan arah putaran jam adalah 2x + y = 19.
Demikian postingan tentang "Soal dan Pembahasan Rotasi (Perputaran) dengan Matriks" ini, semoga dapat membantu anda dalam menyelesaikan soal-soal terkait dengan transformasi geometri (rotasi).

Komentar